Kamis, 13 November 2025
Kolom Aceh
No Result
View All Result
  • Login
  • Beranda
  • Nasional
  • Daerah
    • Kolom Barat
      • Aceh Barat
      • Aceh Barat Daya
      • Aceh Jaya
      • Aceh Singkil
      • Nagan Raya
    • Kolom Kutaraja
      • Aceh Besar
      • Banda Aceh
    • Kolom Timur
      • Bener Meriah
      • Aceh Tengah
      • Aceh Timur
      • Bireun
  • Politik
  • Ekonomi
  • Pendidikan
  • Kesehatan
  • Hukum
  • Redaksi
    • Pedoman Media Siber
  • Beranda
  • Nasional
  • Daerah
    • Kolom Barat
      • Aceh Barat
      • Aceh Barat Daya
      • Aceh Jaya
      • Aceh Singkil
      • Nagan Raya
    • Kolom Kutaraja
      • Aceh Besar
      • Banda Aceh
    • Kolom Timur
      • Bener Meriah
      • Aceh Tengah
      • Aceh Timur
      • Bireun
  • Politik
  • Ekonomi
  • Pendidikan
  • Kesehatan
  • Hukum
  • Redaksi
    • Pedoman Media Siber
No Result
View All Result
Kolom Aceh
No Result
View All Result
Home Daerah

Pasutri di Nagan Raya Tempati Rumah Tak Layak Huni

redaksi01 by redaksi01
0
Pasutri di Nagan Raya Tempati Rumah Tak Layak Huni
0
SHARES
0
VIEWS
Share on FacebookShare on Twitter

KOLOMACEH.COM (Suka Makmue) – Pasangan suami istri (Pasutri) Teuku Raja Sayang dan Nur Asma Warga Desa Blang Baro Pulo Raga, Kecamatan Beutong, Kabupaten Nagan Raya, sudah delapan tahun tinggal di rumahnya reyot/lapuk bersama dua anaknya.

Berdasarkan pantauan media ini, rumah tersebut kondisinya sangat memprihatinkan. Disaat musim hujan, membuat penghuni rumah ini begitu kesulitan, selain atapnya bocor, Bahkan Fasilitas MCK tidak layak pakai yang hanya ditutupi dengan kain serta spanduk bekas serta berada jauh dari rumah.

READ ALSO

Polres Nagan Raya Pantau Distribusi BBM Bersubsidi di Sejumlah SPBU

PWI Lhokseumawe gelar Uji Kompetensi Wartawan

“Saya hanya bisa pasrah. Kalau hujan deras, air menetes dari atap dan semua lantai basah. Terkadang untuk menghalau air hujan, atapnya harus kami pasang terpal,” ujar Teuku Raja Sayang, Kamis (13/11/2025).

T Raja Sayang mengaku sedih dengan kondisi rumahnya saat ini yang jauh dari kata layak. Untuk memenuhi kebutuhan sehari-hari, istrinya berkebun dengan menanam sayur. Sedangkan dirinya bekerja sebagai buruh serabutan yang tidak memiliki penghasilan tetap.

Pasangan suami istri ini memiliki dua orang anak. Anak sulungnya kini sudah berusia 9 tahun, menduduki bangku kelas 2 Sekolah Dasar (SD), sedangkan seorang lagi masih berusia 3 tahun.

Rumah yang ditempati oleh pasangan istri di Desa Blang Baro Pulo Raga, Kecamatan Beutong, Kabupaten Nagan Raya
Tampak dari depan rumah yang ditempati oleh pasangan istri berserta dua anaknya yang terletak di Gampong Blang Baro Pulo Raga, Kecamatan Beutong, Kabupaten Nagan Raya, Kamis (13/11/2025/Iksan Nudin)

“Semoga kami dapat dibantu satu unit rumah, sehingga anak-anak bisa tinggal di rumah yang layak huni, dan bisa beraktivitas seperti anak-anak lainnya,” tuturnya.

Sementara itu Wakil II DPRK Nagan Raya, Dr Said Syahrul Rahmad, SH.,MH, menjelaskan agar segala administrasi dasar yang dibutuhkan dapat segera di urus oleh yang bersangkutan, mengingat Pasangan Teuku Raja Sayang dan Nur Asma masih berdomisili di Gampong Krung Cut, kecamatan setempat.

“Kita sudah berkoordinasi dengan Baitul Mal Nagan Raya melalui Bapak Firdaus dengan harapan bisa terbantu melalui program bantuan rehab rumah,” ujarnya.

Wakil Ketua DPRK Nagan Raya juga berharap, ke depan secara bertahap rumah warga kurang mampu bisa dibantu oleh pemerintah, baik pemerintah kabupaten maupun oleh Pemerintah provinsi.

Sementara itu, Kepala Sekretariat Baitul Mal Nagan Raya, Firdaus, S.KM.,M.KM yang dikonfirmasi secara terpisah menjelaskan, pada tahun 2025 Baitul Mal Nagan Raya tidak ada program pembangunan rumah layak huni. Namun, yang ada bantuan rehabilitasi rumah layak huni untuk keluarga kurang mampu.

Menurutnya, program rehabilitasi ini masih menunggu petunjuk teknis (Juknis)  pelaksanaannya dari Badan atau Komisioner BMK, mengenai berapa nilai bantuannya juga belum bisa kami informasikan karena belum ada Juknisnya.

“Kalau Juknisnya sudah ada, Insya Allah akan segera kita laksanakan di tahun ini,” jelasnya.

Sejauh ini, dikatakan kepala sekretariat BMK Nagan Raya, bahwa jumlah proposal yang masuk ke Baitul Mal sangat banyak, terkait jumlahnya belum bisa dipastikan serta siapa saja yang mengajukannya.

“Proposalnya memang sudah ada yang masuk ke sekretariat BMK, tapi saya belum cek berapa jumlahnya dan siapa saja yang mengajukannya,” pungkasnya.

Penulis     : Ikhsan N
Editor       : Zulfikar

Tags: Nagan RayaRumah Tidak Layak Huni

Related Posts

Polres Nagan Raya Pantau Distribusi BBM Bersubsidi di Sejumlah SPBU
Daerah

Polres Nagan Raya Pantau Distribusi BBM Bersubsidi di Sejumlah SPBU

PWI Lhokseumawe gelar Uji Kompetensi Wartawan
Daerah

PWI Lhokseumawe gelar Uji Kompetensi Wartawan

SDN Alue Siron gelar Maulid Perdana di Sekolah Bersama Wali Murid
Daerah

SDN Alue Siron gelar Maulid Perdana di Sekolah Bersama Wali Murid

PWI Nagan Raya Apresiasi Dukungan Pemkab dan Semua Pihak atas Suksesnya Penganugerahan dan Pelantikan PWI 2025
Daerah

PWI Nagan Raya Apresiasi Dukungan Pemkab dan Semua Pihak atas Suksesnya Penganugerahan dan Pelantikan PWI 2025

Ratusan Masyarakat Penambang Emas Demo di Nagan Raya, Tolak Penutupan Tambang Rakyat
Daerah

Ratusan Masyarakat Penambang Emas Demo di Nagan Raya, Tolak Penutupan Tambang Rakyat

Ketua DPRK Nagan Raya Bantu Pasangan Kurang Mampu di Desa Ujong Patihah
Daerah

Ketua DPRK Nagan Raya Bantu Pasangan Kurang Mampu di Desa Ujong Patihah

Next Post
PWI Lhokseumawe gelar Uji Kompetensi Wartawan

PWI Lhokseumawe gelar Uji Kompetensi Wartawan

POPULAR NEWS

No Content Available

EDITOR'S PICK

Komudisi Ekspor Aceh 99 % Batu Bara dari PT. Mifa

Cegah Dampak Game Online DPD BAS Aceh dan Sulthan Alfaraby Bina IRT dan Anak Muda

Cegah Dampak Game Online DPD BAS Aceh dan Sulthan Alfaraby Bina IRT dan Anak Muda

Seorang Warga Nias Masuk Islam di Abdya

Diduga Aniaya Anaknya, Seorang Ayah di Nagan Raya Ditangkap Polisi

Kolom Aceh

© 2025 www.kolomaceh.com

Navigate Site

  • Buy JNews
  • Landing Page
  • Documentation
  • Support Forum

Ikuti Kami

No Result
View All Result
  • Homepages
    • Home Page 1
    • Home Page 2
  • News
  • Politics
  • National
  • Business
  • World
  • Entertainment
  • Fashion
  • Food
  • Health
  • Lifestyle
  • Opinion
  • Science
  • Tech
  • Travel

© 2025 www.kolomaceh.com

Welcome Back!

Login to your account below

Forgotten Password?

Retrieve your password

Please enter your username or email address to reset your password.

Log In